Hallo sobat blogger, kali ini saya ingin berbagi bagaimana cara untuk reset printer brother DCP-J125. Karna terlalu banyaknya pemakai printer kita sehari - hari, printer akan membaca berapa banyak penggunaan printer saat mencetak dokumen yang kita butuhkan.
Setiap printer ada batasan limit pemakaian tersendiri jadi untuk menanggulangi permasalahan tersebut ada kalanya kita harus mereset ulang printer yang sudah melebihi batas pemakaian, caranya bisa sobat praktek-an pada langkah berikut ini:
- Langkah awal printer dalam keadaan mati, kabelnya belum terpasang.
- Tekan dan tahan tombol OK pada menu, lalu pasang kabel power printer.
- Pada lampu indikator/layar muncul pesan error "Machine Error 46".
- Abaikan aja pesannya, pada menu tekan tombol Panah atas (^), lalu tampil beberapa angka pada lampu indikator/layar. Pilih angka 8, kemudian tekan OK.
- Tekan lagi panah (^) pilih angka nol (0), printer akan standby pada Service Mode.
- Tekan tombol MONO banyak - banyak sampai keluar pesan "Purge Counter Appear".
- Pilih angka 2 dengan cara menekan tombol panah atas (^) lalu tekan OK.
- Pilih angka 7 dengan cara menekan tombol panah atas (^) lalu tekan OK.
- Pilih angka 8 dengan cara menekan tombol panah atas (^) lalu tekan OK.
- Pilih angka 3 dengan cara menekan tombol panah atas (^) lalu tekan OK.
- Secara otomatis Purge Counter akan berubah menjadi angka nol (0), lalu tekan tombol Exit/Stop.
- Muncul Pesan "Mechine Error 46", Tekan tombol panah atas (^) pilih angka 9 lalu OK. Lakukan sekali lagi dengan cara yang sama, tekan panah atas (^) pilih angka 9 lalu OK.
- Printer akan restar dengan sendirinya.
Terima kasih atas kunjungan sobat semoga artikel ini meringankan masalah printer sobat.
- Cara Reset Printer Brother DCP-J125
- Cara Reset Printer MP 258
- Cara Reset Printer MP 287
- Cara instal driver printer LX-300 di windows 7
- Cara isi tinta cartridge canon yang baik
- Cara melepas tabung tinta epson L200 / L201 / L100 / L101
- Cara merefres level ink tinta low Epson L210
- Cara reset printer epson L120 L220 L310 L311 L361 L363 L561 L563 L810 L811
- Kelemahan printer canon MG2570 setelah di infus
- Memilih printer sesuai kebutuhan
- Reset Printer Epson L110/ L210/L300/L350/355
- Solusi Kode Error Printer Brother (Semua jenis)
Mantulll lah gan
BalasHapussolder uap
Posting Komentar
Silahkan gunakan komentar sebaik mungkin untuk bertanya, berdiskusi, saya tidak menerima kritikan atau mempromokan sesuatu yang tidak berhubungan dengan artikel ini.